BERITA
RENCANA WISATA KULINER DESA KEBONADEM
22-11-2024 | By kebonadem
Kebonadem.desa.id - Tim Kreatif Perencanaan Desa Kebonadem yang dikoordinatori Kaur Perencanaan Desa Kebonadem Kecamatan Brangsong Kabupaten Kendal, Membuat sebuah konsep wisata kuliner yang akan dibangun di Desa Kebonadem Kecamatan Brangsong Jawa Tengah. Konsep yang dibuat merupakan hasil dari ide inovasi yang akan menampilkan tempat-tempat kuliner dn taman yang nyaman untuk anak-anak bermain dan juga beersantai.
" Bangunan semi permanen yang digunakan terkesa...